Kembangkan Ekowisata, PT. Pertamina Latih Kader Kelola Sampah Plastik
Tak ada satupun wilayah yang bebas dari sampah sebab setiap manusia sejatinya setiap hari selalu menghasilkan sampah. Contoh sehari-hari yang bisa kita lihat adalah sampah yang dihasilkan dari dapur rumah tangga. Mulai dari sampah organik hingga sampah yang berasal dari bahan plastik. Jika sampah di setiap rumah tangga tidak dikelola…